Posts

Showing posts with the label deskripsi

Contoh Paragraf Deskripsi

Image
Contoh Paragraf Deskripsi | Kemarin saya telah membahas tentang pengertian dan contoh paragraf deskripsi . Kali ini saya hanya akan fokus ke contoh saja. Walaupun kemarin sudah saya cantumkan contohnya, tulisan kali ini hanya sebagai pilihan dari contoh yang sudah ada. ivanlanin.wordpress.com Contoh paragraf deskripsi ini saya buat sendiri. Saya coba merangkainya sesuai yang saya pikirkan. Kalau ada yang kurang tepat, mohon dikoreksi. Baiklah, kita langsung ke contoh paragraf deskripsi: Namanya Mad Congcong. Tubuhnya kekar. Otot-otonya bertimbulan seperti akar tanaman yang kokoh. Matahari telah mengubah warna kulitnya menjadi kecokelatan. Pekerjaan sehari-harinya sebagai pencari bekicot membuat ia harus akrab   berkawan dengan panas matahari. Nama aslinya Ahmad Faishal. Pemberian dari seorang sesepuh kampung. Tapi orang-orang lebih senang memanggilnya Mad Congcong. Congcong adalah bahasa Madura, artinya bekicot. Karena kesukaannya mencari bekicot, orang-orang lalu suka menyebutny...