Posts

Showing posts with the label Teknologi bitcoin

Pengertian Masternodes dan fungsi masternodes pada jaringan bitcoin

Masternodes yaitu sebuah server yang dapat kita temukan di jaringan didesentralisasi dan memiliki keunikan yang unggul dibandingkan node biasa. Fungsi masternodes : Menyelesaikan transaksi instan, transaksi pribadi maupun transaksi langsung.