Posts

Showing posts with the label Pratyusha Banerjee

Pratyusha Banerjee Pemeran Anandi Dewasa Serial Anandhi ANTV

Image
Pratyusha Banerjee Pemeran Anandi Dewasa Serial Anandhi ANTV || Selamat datang di blog kabar sensasi, postingan kali ini admin ingin posting pamain serial India yang mengisahkan tentang penentangan tradisi pernikahan dini. Sebelumnya admin sudah pernah posting pemeran Anandi dan Jagdis kecil yang diperankan oleh Avika Gor dan Avinkash. Serial Anandhi yang tayang di ANTV ini judul aslinya Balika Vadhu yang termasuk serial terpanjang dimana tayang dari tahun 2008 hingga 2016 masih syuting. Kalo di Indonesia mungkin seperti si Tukang Bubur naik Haji tuh ya. Oh ya, ada yang pengin tau gak sih sosok asli pemeran Anandhi ketika dewasa ? dia adalah Pratyusha Banerjee lahir pada tanggal 10 Agustus 1991 di Jamshedpur, Jharkhand, India. Pada tahun 2010, ia diperkenalkan sebagai protagonis 'Anandi' dalam serial televisi Balika Vadhu di Colors. Dia mendapat peran ini melalui polling SMS. Dia juga seorang kontestan di reality pertunjukan tari Jhalak Dikhhla Jaa 5 tapi gugur karena masalah ...