Cara Mengatur Tingkat Kecerahan Layar Pada Windows 8.1

Tutorial � Windows 8.1 � Charm Settings � ...Ada banyak alasan mengapa Anda harus mengatur tingkat kecerahan layar. Anda mungkin ingin menurunkannya ketika membaca ebook atau meningkatkannya ketika bekerja pada ruangan yang agak gelap. Ketika menghidupkan laptop atau tablet menggunakan daya baterai, Anda bisa mengurangi tingkat kecerahan untuk memperpanjang masa pemakaian menggunakan baterai.

Comments

Popular posts from this blog

Cara Membuat Halaman Login Hotspot Berbeda pada 1 Mikrotik

UltraISO Premium Edition v9.5.3

Arti OSAKMJ